Chidren Camp (Zoom) & Santunan

Pada kesempatan kali ini kami ingin berbagi beberapa kabar gembira kepada teman-teman semua. Beberapa waktu lalu, bekerjasama dengan Fakultas Kedokteran Universitas Atma Jaya Jakarta kami mengadakan acara Children Camp untuk 60 anak asuh Yayasan VSE. Acara ini bertujuan memberikan edukasi kepada anak-anak dan caregivernya. Meskipum acara ini diselenggarakan melalui zoom namun berlangsung dengan tertib dan […]

read moreMore Tag
Open post

FUN RUN 5K X FESTIVAL BERSAMA FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS INDONESIA

Seiring dengan semakin tingginya kesadaran masyarakat tentang pentingnya hidup sehat, olahraga lari kini begitu diminati oleh masyarakat urban. Tak hanya menyehatkan tubuh, olahraga lari juga menyenangkan pikiran. Kegiatan olahraga lari ini banyak diikuti oleh berbagai kalangan baik muda maupun dewasa sehingga tak jarang dijadikan sebagai ajang berkumpul, berkreasi, dan bersosialisasi. Hal ini pula yang mendorong […]

read moreMore Tag

GATHERING YAYASAN VINA SMART ERA BERSAMA ANAK-ANAK BINAAN

Sabtu 5 Oktober 2019 lalu Yayasan Vina Smart Era telah mengadakan acara gathering dan sosialisasi workshop perfilman bersama anak-anak binaannya. Acara ini dapat terlaksana karena adanya dukungan dari mitra Yayasan VSE, seperti Puskesmas Kecamatan Tambora yang telah bermurah hati menyediakan ruang aulanya yang sejuk,  Kak Bella dkk sebagai pembawa acara yang berbagi kegembiraan dengan anak-anak, […]

read moreMore Tag
Open post

Bakti Sosial – TMII, 28 Oktober 2018

Berkolaborasi dengan Yayasan Raden, Yayasan Vina Smart Era turut terlibat dalam bakti sosial dengan tema “Raden Peduli Sosial Pererat Kemanusiaan” tanggal 28 Oktober 2018 yang diadakan di Anjungan Riau, TMII – Jakarta dalam rangka menyambut hari ulang tahun Yayasan Raden. Diawali dengan doa lintas agama yang diwakili secara muslim dan nasrani, acara dilanjutkan dengan edukasi […]

read moreMore Tag
Open post

Penyuluhan di SMA Angkasa 2 – Halim Perdana Kusuma, 18 Juli 2018

Salah satu layanan yang aktif yang diberikan oleh Yayasan Vina Smart Era adalah advokasi dan penyuluhan bagi sekolah , guru, orang tua siswa maupun siswa itu sendiri yang bertujuan untuk mereduksi dan menghapuskan stigma dan diskriminasi anak-anak dengan HIV di lingkungan sekolah. Berawal dari permintaan yang disampaikan oleh pihak SMA Angkasa 2 kepada Yayasan Vina […]

read moreMore Tag
Open post
VSE Foundation Fundraising Gala Dinner

Acara Makan Malam Penggalangan Dana – Humanizing HIV

Sebuah acara Gala Dinner yang diselenggarakan dengan mengusung tema Humanizing HIV. Besar harapan kami agar melalui acara kebersamaan ini semakin meningkatkan kesadaran serta partisipasi masyarakat pada umumnya serta pihak-pihak yang terlibat khususnya untuk secara aktif memberi kampanye atau penyuluhan yang informatif ke lingkungan sosial tentang bagaimana kita bisa bersama-sama menolong anak-anak penderita HIV sejak lahir. […]

read moreMore Tag
Scroll to top